Mobile Application & Technology

Apa itu Mobile Application & Technology?

Program studi Mobile Application & Technology (MAT) memperkenalkan kamu dengan teknik dan pemahaman secara mendalam tentang cara menciptakan dan mengembangkan aplikasi dan teknologi terapan di bidang mobile technology untuk berbagai macam platform dan sistem operasi. Dengan pesatnya kemajuan teknologi, kebutuhan akan aplikasi mobile yang dapat mempermudah segala aspek dalam kehidupan pun semakin tinggi. Sebab itu lah program studi ini diselenggarakan.

Kenapa Kamu Memilih Jurusan Ini?

Perangkat smartphone akan menjadi sangat fungsional bila dilengkapi dengan aplikasi-aplikasi canggih di dalamnya. Saat ini hampir seluruh kegiatan kita dapat dibanntu dengan aplikasi mobile, contohnya saja dengan munculnya aplikasi-aplikasi messenger, e-commerce, transportasi online, dan e-banking. Hampir semua perusahaan dan produk yang berbentuk web mempertimbangkan untuk menggunakan aplikasi mobile sebagai bagian dari strategi diversifikasi mereka. Program studi ini sangat tepat untuk kamu yang menyukai bidang IT, dan ingin lebih fokus pada pengembangan aplikasi-aplikasi mobile yang bermanfaat. Untuk menjadi mahasiswa prodi MAT ini kamu harus melek teknologi, dinamis, dan up to date, serta kritis.

Mata Kuliah Jurusan Mobile Application & Technology

1 Pemrograman Aplikasi Mobile
2 Konsep Aplikasi Mobile
3 Pemrograman Berbasis Objek
4 Dasar Dasar Pemrograman
5 Sistem Komputer
6 Metode Pengembangan Software
7 Database dan Sistem Informasi
8 Pemrograman Internet
9 User Experience Design
10 Komunikasi Teknis
11 Mobile Application Development Environments
12 Mobile Design Foundation

Karakter Siswa Yang Sesuai


  • Teliti
  • Tekun
  • Detil
  • Kritis
  • Rasional
  • Observan
  • Terstruktur
  • Independen
  • Senang berhitung
  • Berwawasan luas
  • Senang menganalisis
  • Senang bekerja sendiri
  • Senang melakukan riset
  • Senang memecahkan masalah
  • Bisa bekarjasama dengan team

Prospek Kerja Jurusan Mobile Application & Technology

Transisi dari perekonomian yang sifatnya tradisional ke arah perekonomian yang berbasis internet, kreatif dan teknologi menjadikan Mobile Application Developer & Software Engingeering pekerjaan yang diproyeksikan tumbuh tercepat dan paling banyak dibutuhkan selama 10 tahun terakhir dan akan terus berkembang hingga 10 tahun kedepan. Namun saat ini jumlah pengembang aplikasi mobile & software engineer yang terlatih masih terbatas sehingga terjadi permintaan yang besar akan lulusan jurusan ini dan kemungkinan akan terus berkembang kedepannya.

Profesi dan Karir Lulusan Mobile Application & Technology


  • Manager Sistem Komputer dan Informasi
  • Software Quality Assurance Engineers dan Testers
  • Pengembang Aplikasi Android
  • Developer Software, Aplikasi
  • Desainer Video Game
  • Pengembang Aplikasi IOS


Kampus Terkait


Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Bina Sarana Informatika Jakarta
Swasta

Institut Bisnis Dan Informatika Kwik Kian Gie
Swasta

Institut Bisnis Nusantara
Swasta

Institut Informatika Dan Bisnis Darmajaya
Swasta

Institut Keuangan Perbankan dan Informatika Asia
Negeri

Institut Sains Dan Teknologi Akprind
Swasta

Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya
Swasta

Institut Teknologi Harapan Bangsa
Swasta

Institut Teknologi Indonesia
Swasta

Politeknik Elektronika Negeri Surabaya
Negeri

Politeknik Harapan Bersama
Swasta

Politeknik LP3I Bandung
Swasta

Politeknik Negeri Jember
Negeri

Politeknik Negeri Manado
Negeri

Politeknik Negeri Medan
Negeri

Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang
Negeri

Politeknik Piksi Ganesha
Swasta

Politeknik Pratama Mulia Surakarta
Swasta

Sekolah Tinggi Manajemen Industri Jakarta
Negeri

Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Teknik Komputer Surabaya
Swasta

Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut
Negeri

STIMIK - STIKOM Bali
Swasta

STMIK Triguna Dharma
Swasta

Telkom University
Swasta

Universitas Andalas
Negeri

Universitas Bina Nusantara
Swasta

Universitas Borobudur
Swasta

Universitas Budi Luhur
Swasta

Universitas Diponegoro
Negeri

Universitas Gunadarma
Swasta

Universitas Indonesia
Negeri

Universitas Komputer Indonesia
Swasta

Universitas Kristen Maranatha
Swasta

Universitas Matana
Swasta

Universitas Mpu Tantular
Swasta

Universitas Multimedia Nusantara
Swasta

Universitas Padjadjaran
Negeri

Universitas Pembangunan Jaya Tangerang
Swasta

Universitas Pembangunan Panca Budi
Swasta

Universitas Putra Indonesia Yptk Padang
Swasta

Universitas Serang Raya
Swasta

Universitas Sriwijaya
Negeri

Universitas Tanjungpura
Negeri

Universitas Teknologi Yogyakarta
Swasta


0 comments: